Peran Citra Merek dan Kualitas Pelayanan Memprediksi Kepuasan Anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia Pembangunan
DOI:
https://doi.org/10.53866/jimi.v5i4.979Keywords:
Citra Koperasi, Kualitas Pelayanan, Kepuasan Anggota Koperasi, KoperasiAbstract
Citra koperasi yang baik mencerminkan kepercayaan dan reputasi yang baik agar anggota bangga terhadap koperasi. Disisi kualitas pelayanan memainkan peran krusial dengan memastikan kebutuhan dan harapan anggota terpenuhi secara konsisten. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh citra koperasi terhadap Kepuasan anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia Pembangunandi Kabupaten Kediri, mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap Kepuasan anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia Pembangunan di Kabupaten Kediri, dan mengetahui citra koperasi dan kualitas pelayanan secara simultan berpengaruh terhadap kepuasan anggota Koperasi Pegawai Republik Indonesia Pembangunan di Kabupaten Kediri. Populasi dari penelitian adalah semua anggota KPRI Pembangunan 342 orang. Sampel dihitung menggunakan rumus Slovin dan menggunakan teknik sampling acak sederhana 167 orang anggota. Kediri. Hasil analisis penelitian terhadap model dan pengujian hipotesis diperoleh kesimpulan adalah pertama terdapat pengaruh Citra koperasi terhadap kepuasan anggota KPRI Pembangunan Grogol Kediri. Kedua terdapat pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Anggota KPRI Pembangunan Grogol Kediri. Ketiga terdapat Pengaruh Simultan antara Citra Koperasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Anggota KPRI Pembangunan Grogol Kediri. Dengan demikian model regresi linier merupakan model yang tepat digunakan untuk memprediksi pengaruh citra koperasi dan kualitas pelayanan koperasi terhadap kepuasan anggota koperasi. Kata kunci : Citra Koperasi, Kualitas Pelayanan, Kepuasan Anggota Koperasi, Koperasi.
References
Agus Sutrisno, S. M. H. (2022). Analisis Kualitas Pelayanan Dan Brand Image Terhadap Loyalitas Nasabah Kur Pada Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit A. Yani Cabang Nganjuk. Jurnal Otonomi, Vol. 22 No, 221–229. https://doi.org/https://doi.org/10.32503/otonomi.v22i1.2453
Apriliantika, A., Purnomo, R., & Wiratno, A. (2024). Pengaruh Service Quality, Citra Koperasi, Tingkat Bagi Hasil terhadap Kepuasan Anggota pada KPRI “SEHAT” RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto. Jurnal Akuntansi Dan Audit Syariah (JAAiS), 5(1), 51–63. https://doi.org/10.28918/jaais.v5i1.7553
Daga, R. (2019). Citra perusahaan, Kualitas Produk dan Kepuasan Pelanggan (Issue May 2017). Global Research And Consulting Institute. https://www.globalrci.or.id/buku/195/citra-kualitas-produk-dan-kepuasan-pelanggan
Delfy Asynur Lasiny, Endang Siti Astuti, H. N. U. (2021). The Effect Of Transformational Leadership And Work Motivation On Employee Performance With Job Satisfaction As A Mediation Variable. Journal of Southwest Jiaotong University, ISSN: 0258, 833–842. https://www.researchgate.net/
Desran, & Arifin Kiswanul. (2021). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Koperasi Credit Union Sumber Rejeki Tempat Pelayanan Balai Putut Pamelum Tamiyang Layang Kabupaten Barito Timur. Japb, 4, 1601–1606. https://jurnal.stiatabalong.ac.id/index.php/JAPB/article/view/539/443
Dewi Panglipur Ati1, S. M. H. (2022). Pengaruh Harga, Kualitas Produk Dan Cita Rasa Terhadap Kepuasan Konsumen Belfoods (Study Kasus Pada : Konsumen Belfoods Dewi Frozen). Otonomi, 22(2010), 266–276.
Farid Firmansyah, R. H. (2019). Manajemen Kualitas Jasa Peningkatan Kepuasan & Loyalitas Pelanggan. Duta Media Publishig. https://repository.iainmadura.ac.id/726/1/Buku Manajemen Kualitas Jasa 2019.pdf
Fauzi, M. (2019). Pengaruh Citra Koperasi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Bank Syariah Mandiri di Kantor Pusat Bank Syariah Mandiri. Repository STIAMI. https://repository.stiami.ac.id/index.php?p=show_detail&id=959&keywords=
Fikriah, N., & Hartono, D. (2023). Pengaruh Kualitas Layanan Dan Citra Koperasi Terhadap Loyalitas Anggota Koperasi Karyawan Al-Hidayah Perguruan Diponegoro Unit Rawamangun. UTILITY: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Ekonomi, 7(01), 30–38. https://doi.org/10.30599/utility.v7i01.1714
Hyronimus, Langga, L. (2020). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Citra Koperasi Terhadap Loyalitas Anggota Koperasi Pada Koperasi Kredit Sangosay Bajawa. Jurnal Ilmiah Stepana. https://doi.org/https://doi.org/10.34152/fe.17.1.130-143
I M. W. Jayananda, I. N. S. (2022). Pengaruh Citra Perusahaan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Simpan Pinjam Dharma Sari Bumi Pagutan. Bisma: Jurnal Manajemen, Vol. 8 No.(P-ISSN: 2476-8782), 53–62. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/BISMA-JM/article/view/33789
Indrasari, M. (2019). Pemasaran & Kepuasan Pelanggan (Vol. 17). Unitomo Pres. http://repository.unitomo.ac.id/2773/1/Pemasaran Dan Kepuasan Pelanggan.pdf
Indrasari, M. E. (2019). Pemasaran Dan Kepuasan Pelanggan: Pemasaran dan kepuasan pelanggan. Unitomo Press.
Kotler, P., & Keller, K. (2016). Marketing Management (Edition 15).
Laksono, B. A., Wahed, M., Iriani, R., & Setiawati, S. (2024). Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kualitas Produk Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Simpan Pinjam CUSawiran. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 2024(20), 139–144. https://doi.org/https://doi.org/10.5281/zenodo.14266377
Mahardhika, M., & Arintowati, D. (2022). Kepuasan Anggota Koperasi berdasarkan Pengaruh dari Citra Koperasi dan Kualitas Pelayanan. Seminar Nasional Manajemen,Ekonomi Dan Akuntasi, 2(2), 957–965. https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/ekonomi/article/view/3988
Megawati, Sudiyarti, Dian Indah Sari, S. dan, & Asari, A. (2024). Pengantar Koperasi (A. Asri (ed.)). PT Mafy Media Literasi Indonesia. https://repository.um.ac.id/5641/1/fullteks.pdf
Miftah, M. Z., & Achyani, F. (2023). Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Nilai Pelanggan, dan Bagi Hasil terhadap Kepuasan Anggota: Studi pada Koperasi Syariah Binama Weleri. El-Mal: Jurnal Kajian Ekonomi & Bisnis Islam, 5(2), 767–775. https://doi.org/10.47467/elmal.v5i2.5373
Revilda Vienty, V., Haidar, K., & Permatasari, I. (2022). Hubungan Kualitas Pelayanan dengan Kepuasan Anggota Koperasi Serba Usaha (KSU) Syariah Baitul Maal wa Tamwil (BMT) Lantabur Samarinda. Educational Studies: Conference Series, 2(1), 103–111. https://doi.org/10.30872/escs.v2i1.1203
Reza Nurul Ichsan, Ahmad Karim. (2021). Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Nasabah Pt. Jasa Raharja Medan. Jurnal Penelitian Pendidikan Sosial Humaniora, 6(1), 54–57. https://doi.org/10.32696/jp2sh.v6i1.729
Sesraria Yuvanda, R. R. (2021). Konsep Pengembangan Koperasi (M. E. Dr. M. Syurya Hidayat., S.E. (ed.)). Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi. https://repository.unja.ac.id/19212/1/BUKU KOPERASI OKE.pd
Silfia, A., & Sarma, M. (2023). Pengaruh Citra Merek terhadap Kepuasan dan Loyalitas Konsumen Restoran H. Masduki di Kota Pekalongan. Manajemen IKM: Jurnal Manajemen Pengembangan Industri Kecil Menengah, 16(2), 87–93. https://doi.org/10.29244/mikm.16.2.87-93
Sitorus, M., Faris, S. Al, & S. Devari, A. S. (2024). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Citra Koperasi Terhadap Kepuasan Nasabah Melalui Keputusan Pembelian Sebagai Variabel Intervening Di Ksu Mitra Karya Kabupaten Deli Serdang. Jurnal Ekonomi, Akutansi Dan Manajemen Nusantara, 2(2), 54–60. https://doi.org/10.55338/jeama.v2i2.48
Sugianto, L. O., & Pd, S. (2020). Model Pengembangan Citra Perusahaan. Yayasan Pendidikan dan Sosial. www.ypsimbanten.com
Tjiptono, F. (2014). Bauran Pemasaran Jasa. Andi Offset.
Utami, N. P. E. W., & Puja, I. M. S. (2021). Pengaruh Citra Koperasi, Kepercayaan Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Serba Usaha Wahyu Artha Sedana Di Gianyar. Widya Amrita, 1(1), 126–143. https://doi.org/10.32795/widyaamrita.v1i1.1161
Utomo, A. I., Sumarji, S., & Supriyono, S. (2023). Pengaruh Penetapan Harga Dan Kualitas Pelayanan Oleh Agen Telur UD. Enggal Jaya Terhadap Kepuasan Peternak Ayam Layer Di Kabupaten Kediri. Manajemen Agribisnis: Jurnal Agribisnis, 23(2), 80. https://doi.org/10.32503/agribisnis.v23i2.2683
Yanti, C. (2023). Analisis Pengaruh Citra Koperasi, Nilai Pelanggan, Dan Kepercayaan Anggota Terhadap Keputusan Menabung Pada Credit Union Keling Kumang Cabang Ahmad Yani Di Pontianak. Jurnal Bisma, Vol 8. No, 130–140. https://journal.widyadharma.ac.id/
Yosananingtyas, T., & Ardianto, V. M. (2012). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Anggota Koperasi Kredit Bahtera Adi Guna (Bahana) Bandar Lampung. GEMA : Jurnal Gentiaras Manajemen Dan Akuntansi, 13(2), 160–174. https://doi.org/10.47768/gema.v13i2.242
Yunanda., S., & Rachmad. (2021). Ekonomi Koperasi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jambi. https://repository.unja.ac.id/28447/1/Buku Ekonomi Koperasi OkkK.pdf
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 M. Rowi Mustofa, Sri Wahyuni Mega Hastuti, Sumarji

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

















